Crown Horeca adalah produsen peralatan dapur terlengkap di Indonesia dengan kualitas terbaik. Pilihan produk kami seperti mixer roti, oven gas, kulkas minuman dan yang lainnya dengan harga yang terjangkau. Cocok untuk memenuhi kebutuhan dapur hotel, restoran, kafe atau usaha kuliner Anda.